Assessment Indonesia
  • Beranda
  • Profil
    • Artikel
  • Layanan Tes
  • Harga
  • Kontak
  • Psikotes Online
ARTIKEL
Self Compassion Mengasihi Diri Sendiri, Perlukah ?
Tahukah kamu, bahwa mengasihi diri sendiri adalah hal terpenting yang harus kamu lakukan sebelum kamu mencoba untuk mengasihi orang lain? Hal yang sangat berguna ketika kamu bisa mengasihi dan memberikan manfaat bagi orang-orang disekelilingmu. Namun, apa gunanya ketika kamu menebar kasih kepada banyak orang, tetapi
Selanjutnya >
Self Love
Mencintai Diri Sendiri Yang Masih Banyak Kekurangan
Beberapa tahun belakangan ini, marak terdengar kata ‘Self Love’ yang sering kali dikaitkan dengan istilah psikologi yaitu ‘mental health’. Saat ini, banyak anak remaja hingga dewasa yang menggunakan istilah tersebut untuk mereka gunakan sebagai cara agar mereka dapat meningkatkan kembali perasaan berharga terhadap diri mereka
Selanjutnya >
Self Esteem
Harga Diri Yang Sehat, Jiwa Yang Kuat
Setelah sebelumnya kita membahas artikel terkait dengan self compassion dan self love, sekarang waktunya untuk membahas lebih lanjut terkait judul yang tertera diatas karena penting bagi kita untuk memahami apa itu self esteem
Selanjutnya >
Self Confidence
Jangan Insecure, Percayalah Kamu Bisa !
Manusia adalah makhluk unik yang memiliki beraneka ragam sikap dan perilaku. Meskipun seringkali kita menemukan beberapa karakter yang sama dalam diri tiap-tiap manusia, pasti tetap ada karakter unik yang jarang
Selanjutnya >
Self Worth
Menerapkan Pada Diri Anak Agar Percaya Diri Sejak Dini
Kepercayaan diri merupakan hal yang sangat penting untuk dimiliki oleh semua orang agar mereka mampu melakukan banyak hal dalam hidupnya tanpa perlu menahan diri ketika harus menunjukkan kemampuan yang dimiliki kepada
Selanjutnya >
4 Tipe Kepribadian.
(Sanguinis, Melankolis, Plegmatis, Koleris)
Manusia diciptakan oleh Tuhan dengan berbagai macam keunikan sifat dan karakteristik mereka masing-masing. Kepribadian mereka unik dan mampu memberikan manfaat bagi setiap insan yang ada dimuka bumi. Jadi, ketika kamu sebagai manusia merasa kurang dapat memberikan manfaat bagi banyak orang
Selanjutnya >
Self Efficacy
Yakinkan Dirimu Bahwa Kamu Bisa !
Tahukah kamu bahwa self efficacy adalah hal yang tidak kalah penting dilakukan selain self compassion, self love, dan self esteem ? Kenapa hal tersebut tidak kalah penting bahkan sama pentingnya dengan 3 hal tersebut ?
Selanjutnya >
Halaman :
2345SELANJUTNYA 
Copyright © Assessment Indonesia

Kami menggunakan cookie untuk mengaktifkan fungsi penting di website kami, menawarkan pengalaman browsing yang lebih baik, menganalisis traffic website, dan mempersonalisasi konten. Dengan mengklik Terima atau terus menggunakan website kami, kamu menyetujui penggunaan cookie kami. Read about how we use cookies.

Your Cookie Settings

We use cookies to enable essential functionality on our website, and analyze website traffic. Read about how we use cookies.

Cookie Categories
Essential

These cookies are strictly necessary to provide you with services available through our websites. You cannot refuse these cookies without impacting how our websites function. You can block or delete them by changing your browser settings, as described under the heading "Managing cookies" in the Privacy and Cookies Policy.

Analytics

These cookies collect information that is used in aggregate form to help us understand how our websites are being used or how effective our marketing campaigns are.